Minggu, 27 Januari 2013

[KLIPING]80% Belajar Adalah NonFormal - Jawapos 23 Juli 2012

by Rhenald Kasali on Tuesday, July 24, 2012 at 11:56am ·

Kalau sebuah studi menemukan bahwa tempat belajar utama telah berubah, siapkah Anda berubah?
Dulu 80% pusat belajar adalah lembaga, sekolah, kampus, kursus. Sekarang 80 % pusat belajar itu justru ada di masyarakat, dimana kita menghabiskan waktu terbanyak.
Saya tertegun saat didatangi remaja asal Papua yang jauh-jauh datang dari puncak pegunungan dan gagal berkompetisi untuk memasuki



Minggu, 13 Januari 2013

Sekolah yang saya impikan


Permasalahan yang dihadapi oleh sekolah adalah mengintegrasi sistem pendidikan yang ada dengan persepsi masyarakat tentang apa dan bagaimana sekolah yang baik. Persepsi masyarakat sekolah yang baik dilihat dari sisi akademis, prestasi belajar siswanya dan sarana prasarana yang lengkap. Sehingga kepentingan sekolah cenderung pada pemenuhan harapan masyarakat.
Pemenuhan harapan masyarakat ini yang kemudian membuat tujuan pendidikan menjadi kabur, karena kepentingan anak banyak yang terabaikan, kepentingan untuk beropini, kepentingan untuk berkreasi sesuai dengan bakat, minat dan potensinya, kepentingan untuk dihargai, kepentingan untuk dihormati haknya, kepentingan untuk diakui proses pembelajaran hidupnya. Sebagian besar sekolah tidak dapat mengakomodasi kepentingan anak anak tersebut. 

Menjadi Instruktur

Pengalaman berikutnya sejak pandemi tepatnya mulai 13 Oktober 2020, saya diajak mas Aye - menjadi instruktur pengajar praktik guru penggerak...